Postingan

Hakikat atau Dasar dari Islam

Selamat datang di blog Fadlan Hakikat atau Dasar dari Islam Indonesia adalah suatu negara yang mayoritas penduduknya beragama islam. Dalam sejarah, untuk memahami islam dibutuhkan upaya pemahaman dan penafsiran yang tiada henti. Pencarian hakikat islam terus mengalir seiring dengan perubahan dan perkembangan zaman. Di sini nama islam sendiri tidak diambil dari nama pembawaannya. Seperti halnya agama lain : 1. Budha dari Shidarta Budha Gautama, 2. Indus dari Hindustan, 3. Nasrani dari Nazareth,dll. Islam merupakan nama pemberian  Allah SWT. Melalui Al-Qur'an yang di wahyukan kepada Nabi Muhammad SAW. Yang sudah ada sejak kenabian Nabi Ibrahim AS. Agama islam  adalah satu-satunya agama yang di ridhoi di sisi Allah, seperti halnya yang di firmanka-Nya dalam surat Ali Imran ayat 19 yaitu : اِنَّ الدِّيْنَ عِنْدَ اللّٰهِ الْاِسْلَامُ ۗ وَمَا اخْتَلَفَ الَّذِيْنَ اُوْتُوا الْكِتٰبَ اِلَّا مِنْۢ بَعْدِ مَا جَاۤءَهُمُ الْعِلْمُ بَغْيًاۢ بَيْنَهُمْ ۗوَمَنْ يَّكْفُرْ بِاٰيٰتِ اللّٰهِ فَاِنَّ